Monday, June 27, 2016

Tahukah Kamu Mengapa Anjing Senang Menjilat?

Ketika kalian pulang ke rumah dan baru merebahkan diri di atas sofa, peliharaan kesayangan kalian ini datang seketika dengan sambutan jilatan darinya. Awalnya mungkin tidak mengganggu sama sekali, hingga tanpa Anda sadari wajah atau bagian tubuh Anda yang lain sudah penuh dengan air liur anjing peliharaan Anda.



Kejadian ini selalu berulang ketika Anda ingin memberikan mereka kasih sayang. Kenapa?

Anjing hanya akan menjilat anggota keluarga, anggota kelompok atau diri mereka sendiri untuk banyak alasan, dan juga untuk memperlihatkan sikap mereka kepada kalian dan membantu kita untuk mengerti soal sikap mereka.


1. Rasa Kita Enak

Maksudnya? Anjing senang sekali menjilat mangkuk makanannya, lantai bekas makanan jatuh, atau tempat yang setelah kita gunakan untuk memasak. Maka dari itu secara tanpa kita sadari terkadang ada partikel kecil makanan yang menempel pada kita yang dapat mereka jilat, terlebih dari itu, anjing senang dengan rasa asin pada kulit manusia.



2. Membersihkan Diri

Seperti seekor kucing, anjing juga senang sekali membersihkan diri mereka dengan cara menjilati bagian tubuh mereka atau anjing lain. Tetapi bila itu terjadi terlalu sering maka itu pertanda pemilik anjing sudah waktunya memandikan anjing mereka.



3. Untuk Menghilangkan Kecemasan

Seperti manusia, anjing memiliki cara untuk mengurangi tingkat stress mereka. Ketika mereka takut atau cemas biasanya mereka akan terus menjilati diri mereka sendiri tanpa henti. Akan tetapi jika tingkat menjilatnya itu sudah berlebihan malah akan menambah ketakutan dan kecemasan itu sendiri.



4. Untuk Berkomunikasi

Anjing menjilat anjing lain untuk memberi tahu sesuatu seperti "saya lapar", "saya tunduk padamu", bisa juga "mari kita berteman". Tidak hanya dengan anjing, dengan manusia mereka memberikan cara komunikasi yang sama. Tanda-tanda mereka ingin sesuatu dapat diketahui melalui intensitas mereka menjilat, bila itu terlalu intens biasanya mereka lapar atau ingin menyapa.



5. Bentuk Kasih Sayang

Ini merupakan alasan yang paling umum dari anjing peliharaan. Menjilat dengan alasan memberikan kasih sayang kepada pemilik mereka adalah untuk melepaskan hormon-hormon yang dapat menenangkan dan memberikan kenyamanan pada si anjing tetapi terkadang hal tersebut menjadi hal yang berlebihan untuk manusia. 


Jika ingin anjing Anda berhenti menjilat adalah dengan cara mengabaikan mereka bila Anda tidak suka dijilat. Itu akan mengajarkan mereka bahwa kalau mereka menjilat secara berlebihan, maka Anda akan pergi dari mereka.

Agen Togel Online Terpercaya - Agenlive4d adalah agen togel yang telah terpercaya. Proses deposit dan withdraw dengan layanan yang cepat(dijamin tidak lebih dari 5 menit ). Didukung dengan customer service yang cepat dan ramah. Kepuasan pelanggan merupakan yang paling penting bagi kami.


Ayo Bergabung Bersama Kami Di Agenlive4D
Diskon :
4D : 65%
3D : 59%
2D : 29%


HADIAH :?
4D : 3000X? 3D : 400X? ; 2D Posisi? 2D Depan : 65X? 
2D Tengah : 65X? 2D Belakang : 70X?

Minimal Deposit 10.000 dan Minimal Withdraw 25.000
Minimal Betting Togel : 1.000
Minimal Betting Casino : 10.000

1 ID anda bisa bermain Togel & Live Casino Langsung,=)
Ayo bergabung bersama kami info lebih lanjut 
atau bisa langsung ke livechat www.agenlive4d.com
Read More

Wednesday, June 22, 2016

10 Fakta tentang anjing yang perlu anda ketahui!!


1. Anjing Tidak Buta Warna

Anda pasti pernah mendengar mitos bahwa sebenarnya anjing itu buta warna, hanya dapat melihat hitam dan putih. Akan tetapi sebenarnya anjing tidak buta warna, mereka dapat membedakan warna. Walaupun tidak seperti manusia yang dapat melihat jutaan warna, anjing pada kenyataannya tidak selalu melihat segalanya dalam hitam putih.

Memang, Anjing tidak dapat membedakan warna antara warna hijau dan merah, namun anjing dapat melihat warna dalam bentuk bayangan kuning atau biru.

2. Anjing Dapat Memakan Sayuran dan Buah-Buahan

Tidaklah jarang anjing digambarkan sebagai hewan yang Karnivora yakni sebagian besar cakupan makanan mereka adalah berupa  daging. 

Akan tetapi tahukah anda bahwa sebenarnya anjing menyukai sayuran dan buah-buahan mentah. Sayuran dan buah-buahan ini bertindak sebagai snack makanan yang membuat tubuh, kulit, dan bulu mereka menjadi lebih sehat. Ditambah lagi tekstur dari sayur membuat gigi mereka menjadi putih dibandingkan jika hanya mengkonsumsi daging.

Namun perlu diketahui untuk hindari sayuran berupa jenis bawang atau kismis dari anjing Anda. Hal itu dapat mengakibatkan racun bagi hewan.

3. Jangan Pernah Memberikan Coklat

Sebagai pecinta anjing Anda mungkin pernah mendengar mitos mengenai coklat yang dapat berakibat racun bagi anjing. Jika kebanyakan mitos itu salah, namun yang satu ini ternyata benar adanya. Coklat memiliki kandungan kimia yaitu Theobromine dan merupakan racun yang dapat berakibat fatal bagi anjing apabila dikonsumsi antara 100-150 mg dari berat keseluruhan perkilogram Anjing.

Andai kata anjing Anda beratnya adalah 10 kg, maka 1-1,5 gram kandungan Theobromine pada coklat dapat menjadi racun fatal bagi anjing kesayangan Anda.

4. Anjing yang Pendiam Berumur Lebih Panjang Dari Anjing Agresif

Telah dilakukan penelitian pada Juni tahun 2010 lalu oleh The American Naturalist terhadap 56 jenis anjing. Penelitian tersebut berusaha mencari tahu berbagai faktor yang menentukan energi, kepribadian, pertumbuhan dan jangka hidup anjing.

Ternyata anjing dengan yag agresif atau galak memiliki pertumbuhan yang cepat dan meninggal muda. Hal sebaliknya juga terjadi yakni anjing yang jinak atau tidak terlalu agresif akan memiliki jangka hidup yang lebih panjang.

5. Anjing dapat Mencium Penyakit

Anjing memiliki penicuman yang sangat tajam dan hal itu sudah diketahui secara umum, namun ternyata anjing juga dapat mencium penyakit. Jika anda memiliki kanker, diabetes atau epilepsi, mungkin hewan pertama yang mengatahui hal tersebut adalah anjing.

Dalam studi penelitian ternyata anjing dapat dilatih untuk mengendus penyakit kanker yaitu pada paru-paru, payudara, kulit dan prostat. Para peneliti menduga bahwa anjing dapat mencium bau berbeda yang dikeluarkan dari orang dengan sel yang abnormal atau sedang sakit.

6. Anjing sangat Sensitif Terhadap Petir

Tahukah Anda bahwa guntur atau petir yang terjadi ketika hujan dapat mengakibatkan frekuensi atau getaran yang membuat telinga anjing sampai sakit? Oleh karena itu jika terjadi guntur atau petir, terkadang anjing terkejut dan menggonggong itu karena mereka sangat sensitif terhadap petir hingga batas telinga mereka sakit karena hal tersebut.

7. Anjing Suka Makan Es Krim

Tidak hanya bagi manusia, ternyata es krim juga dapat menjadi snack bagi para anjing. Es krim tersebut dapat bertindak sebagai pengganti air ketika mereka dehidrasi. Es krim memiliki nutrisi dan vitamin cair yang dapat membuat bulu mereka lebih sehat. Namun seperti yang dikatakan sebelumnya, hati-hatilah jika es krim itu adalah es krim coklat karena malah akan menjadi racun bagi seekor anjing.

8. Anjing Memakan Kotoran dan Rumput

Jangan kaget, karena hal ini sudah sering terjadi pada beberapa anjing jika merekakekurangan mineral dan nutrisi. Bahkan mereka dapat memakan kotoran mereka sendiri untuk mengambil mineral dan nutrisi dalam kotoran tersebut.

Sedangkan untuk rumput, anjing memakannya agar membantu pengolahan pencernaan mereka atau ketika mereka merasa tidak nyaman dan ingin memuntahkan sesuatu yang menggangu tubuh mereka.

9. Anjing Dapat Cemburu

Sama halnya seperti manusia, ternyata anjing juga dapat cemburu. Mungkin ini terdengar aneh bahwa anjing memiliki perasaan cemburu layaknya manusia, namun dalam sebuah studi menunjukkan ternyata anjing dapat mengekspresikan kecemburuan mereka. Itu terlihat dari kemiripan hormon oxytocin yang juga ada di manusia dimana hal itu dapat terlihat saat seekor anjing dan juga manusia mengekspresikan cinta dan kecemburuan mereka.

10. Anjing Dapat Dilatih Memahami Kata-Kata Manusia

Ternyata anjing pada umumnya dapat mengerti dan mengingat hingga 150 kata. Akan tetapi bagi ras anjing yang lebih pintar, mereka dapat mengingat dan mengerti hingga 250 kata yang telah diajarkan oleh manusia. Contohnya ketika Anda meatih anjing Anda untuk duduk, berbaring, berputar, mengejar, mengikuti, atau hingga pura-pura mati.



Proses Depo/WD Cepat, Aman,Terpercaya, WD berapapun pasti kami bayar !!!
Promo Bonus 100% Deposit New Member Sportbook
Promo Full Rollingan 0.7% CASINO
Promo Cashback 5 - 10 % Sportbook
Mari bergabung bersama kami di www.chocobet.com
Untuk Informasi Selanjutnya silahkan menghubungi CS 24 jam kami
Yahoo Messenger : cs.chocobet@yahoo.com
Line ID : ChocoBet
WeChat ID : ChocoBet
Whatsapp : +855 8586 7230
Blackberry Messenger : 263DA3F4
Livechat : Tersedia di website kami di www.chocobet.com
Read More

Monday, June 20, 2016

Fakta Menarik Tentang anjing yang harus anda ketahui !!!


Sebagai binatang peliharaan, anjing memiliki keistimewaan tersendiri bagi setiap pemiliknya. Sifatnya yang setia dan bersahabat, membuat banyak orang tak hanya memilihnya sebagai hewan kesayangan namun juga sahabat setia. Jika Anda salah satunya, Anda perlu tahu beberapa fakta menarik tentang anjing berikut ini:
  • Anjing termasuk binatang pertama yang dipelihara oleh manusia. Anjing sudah dipelihara sejak dari 10,000 tahun yang lalu dan ada lebih dari 200 ras anjing yang berbeda.
  • Hampir semua ras anjing, memiliki lidah berwarna pink, kecuali ras Chow Chow dan Shar-pei, keduanya dengan lidah berwarna hitam.
  • Ada anjing yang tidak menggongong atau menyalak yakni Anjing Trah Basenji.
  • Anak-anak anjing Dalmatian terlahir murni putih polos, spot-spot berwarna hitam muncul dan berkembang seiring dengan mereka dewasa.
  • Keluarga kerajaan China kuno mencintai anjing Pekingese, mereka membawa-bawa anjing itu dengan menyelipkannya di dalam jubah kerajaan.
  • Anjing Greyhound memiliki kecepatan berlari yang luar biasa, mencapai 45 mil/jam (sekitar 72 km/jam) dalam waktu singkat.
  • Ajing memiliki kebiasaan melingkarkan ekornya untuk menutupi hidungnya. Mereka melakukan itu untuk menjaga hidungnya tetap hangat saat cuaca dingin.
  • Laika adalah seekor anjing yang menjadi astronot luar angkasa pertama di dunia. Anjing betina ini dikirim ke luar angkasa di dalam satelit bumi buatan di tahun 1957 oleh pemerintah Rusia.
  • Diantara korban peristiwa Titanic yang bertahan hidup adalah 2 ekor anjing, seekor Pekingese milik Henry Sleeper Harper dan seekor Pomeranian milik Miss Margaret Hays.
  • Mamalia yang memiliki kelenjar prostat hanya ada 2, yaitu manusia dan anjing.
  • Anjing tertua yang pernah hidup berumur 29 tahun.
  • Sebagian besar orang berpikir bahwa anjing berkeringat dengan mengeluarkan air liur, tetapi sebenarnya mereka berkeringat melalui bantalan telapak kakinya.
  • Anjing tidak buta warna tetapi bisa melihat warna. Tetapi skema warna mereka tidak secerah skema warna manusia dan bisa disamakan dengan penglihatan kita pada saat tengah malam.
  • Anjing-anjing mampu mengetahui letak sumber suara dalam 6/100 detik dengan menggunakan telinga mereka yang seperti piringan radar.
  • Anjing memiliki indera penciuman yang merupakan salah satu yang paling tajam di alam. Manusia mungkin mencium sepanci rebusan yang dimasak di atas kompor, tetapi seekor anjing bisa membedakan bau dari setiap bahan-bahan, mulai dari daging itu sendiri sampai dengan kentang.
Sumber : dari berbagai sumber

Agen Togel Online Terpercaya - Agenlive4d adalah agen togel yang telah terpercaya. Proses deposit dan withdraw dengan layanan yang cepat(dijamin tidak lebih dari 5 menit ). Didukung dengan customer service yang cepat dan ramah. Kepuasan pelanggan merupakan yang paling penting bagi kami.


Ayo Bergabung Bersama Kami Di Agenlive4D
Diskon :
4D : 65%
3D : 59%
2D : 29%


HADIAH :?
4D : 3000X? 3D : 400X? ; 2D Posisi? 2D Depan : 65X?
2D Tengah : 65X? 2D Belakang : 70X?

Minimal Deposit 10.000 dan Minimal Withdraw 25.000
Minimal Betting Togel : 1.000
Minimal Betting Casino : 10.000

1 ID anda bisa bermain Togel & Live Casino Langsung,=)
Ayo bergabung bersama kami info lebih lanjut
atau bisa langsung ke livechat www.agenlive4d.com/index.php

Read More

Friday, June 17, 2016

BORDER COLLIE ANJING TERPINTAR DI DUNIA :)



Border Collie Berasal dari Inggris, Sejak dahulu Border Collie  diakui seluruh dunia sebagai  jenis /trah anjing yang paling cerdas, pekerja keras, stamina yang mengagumkan sepanjang sejarah sebagai anjing penggembala, saat ini Border Collie juga dijadikan  teman bermain dirumah, untuk kompetisi gembala ternak, maupun untuk dogsport, terutama agility dogsport. 

Naluri alaminya untuk menggiring domba  dan memiliki intelijensi yang tak tertandingi sehingga sangat mudah dilatih. Sifat Border Collie adalah jenis anjing yang berenergi tinggi, suka bekerja, bermain dan merupakan jenis anjing yang suka belajar hal-hal baru, penjaga yang handal.

Border Collie merupakan jenis anjing pekerja yang tidak pernah letih dan bosan melakukan tugasnya. Anjing ini sangat setia pada tuannya.

Fungsi
Sebagai anjing gembala, anjing keluarga, anjing kompetisi (agility) ketangkasan, anjing atraksi (rekor trah ini bisa menguasai diatas 1000 perintah), anjing penangkap piringan (Frisbee) 

Perawatan dan pemeliharaan 
Pemilik dari Border Collie harus mampu memberikan banyak latihan dan aktivitas. Anjing ini membutuhkan pekerjaan. Border Collie  membutuhkan banyak aktivitas fisik dan mental setiap hari untuk memenuhi penyaluran tenaganya untuk bekerja  dan perkembangan intelijensinya. Border Collie dapat hidup di luar ruangan di tempat yang beriklim dingin, tapi juga suka menikmati berada bersama keluarganya di dalam rumah juga. Anjing ini juga cocok untuk teman anak-anak bermain, sangat mudah dilatih, para pelatih dunia menyebut mereka sebagai Einsteinnya di anjing.

KARAKTERISTIK: 
Border Collie sangat cerdas, dengan kecenderungan naluri untuk bekerja dan sangat responsif terhadap pelatihan. Ekspresinya  yang Tajam, waspada dan sangat bersemangat menambah penampilannya semakin terlihat cerdas, tampilannya memenuhi Setiap aspek, struktur dan temperamen memenuhi syarat anjing kerja.

PENAMPILAN UMUM: 
Penampilan umum anjing harus  proporsional, menunjukkan kualitas, keanggunan dan keseimbangan sempurna, dikombinasikan dengan substansi yang cukup untuk memastikan bahwa ia mampu bertahan lama dari aktivitas dalam tugasnya sebagai anjing pekerja.

Kepala: 
Tengkorak yang luas dan datar di antara telinga, sedikit menyempit  ke bagian mata  tapi tidak menonjol. Moncong yang  meruncing ke hidung, kuat dan memiliki panjang yang sama seperti tengkorak. Bibir yang rapat, bersih dan hidung besar dengan lubang hidung terbuka. Warna hidung pada semua anjing akan menjadi warna solid tanpa pigmen merah muda atau cahaya, dan sama dengan warna dasar dari anjing.

Mata :
Mata berbentuk oval dengan warna sesuai warna bulu namun warna gelap lebih baik, kecuali untuk warna cokelat dimana warna mata yang lebih terang diperbolehkan dan untuk kasus Merle, mata berwarna biru diperbolehkan, ekspresi mata lembut, waspada dan terlihat pintar.

Telinga : 
Telinga Border Collie berukuran sedang dan bertekstur, letaknya sejajar , ada yang tegak dan ada yang sedikit berdiri  dan tertutupi dengan bulu.

Mulut :
Gigi harus kuat, proporsional, bagian bawah dibelakang bagian atas pada saat tertutup, disebut Scissor bite (menggunting).

Leher : 
Leher harus terlihat kuat ,panjang proporsional dan maskulin, berkulit kencang hingga bahu tanpa gelambir.

Badan bagian Depan :
Bahu dan lengan atas sama panjangnya, tinggi pada siku adalah setengah dari tinggi pundak, dan sejajar ketika dilihat dari depan. 

Badan : 
Atletis, terlihat ringan dan lincah saat bergerak.

Bagian belakang :
Maskulin dan terbentuk dengan baik, kuat dan cukup terangulasi (sedikit bersudut). Posisinya sejajar ketika dilihat dari  belakang.

Kaki : 
Sejajar, terlihat kuat, kuku pendek, telapak kuat.

Ekor :
Panjang, ekor naik jika sedang senang, berbulu tebal, tidak melengkung ke atas badan.

Gerakan :
Gerakannya bebas, ringan, dan tidak pernah lelah, dari depan terlihat lurus, Cowhocks / bowhocks merupakan kesalahan yang serius.

Bulu : 
Bersusun dua, dengan bagian luar panjang dan bagian dalam pendek, di bagian muka, telinga, kaki,  bulu pendek dan halus.

Warna bulu : 
berbagai macam warna diperbolehkan, tapi warna putih tidak boleh sangat dominan.

Ukuran :
Tinggi jantan : 48 -53 cm
Tinggi betina : 46 – 51 cm

Kesalahan :
Setiap kesalahan yang tidak sesuai butir – butir diatas, Gigi tidak menggunting (undershot,overshot).

FCI klasifikasi : Group 1.



Proses Depo/WD Cepat, Aman,Terpercaya, WD berapapun pasti kami bayar !!!
Promo Bonus 100% Deposit New Member Sportbook
Promo Full Rollingan 0.7% CASINO
Promo Cashback 5 - 10 % Sportbook
Mari bergabung bersama kami di www.chocobet.com
Untuk Informasi Selanjutnya silahkan menghubungi CS 24 jam kami
Yahoo Messenger : cs.chocobet@yahoo.com
Line ID : ChocoBet
WeChat ID : ChocoBet
Whatsapp : +855 8586 7230
Blackberry Messenger : 263DA3F4
Livechat : Tersedia di website kami di chocobet303.info
Read More

Thursday, June 16, 2016

Penyakit yang sering menyerang labrador !!


Secara umum labrador merupakan anjing ras yang sehat dan relatif hanya memiliki sedikit masalah kesehatan, dan berikut inilah beberapa masalah kesehatan umum yang biasa diderita/terserang pada labrador :


  • Penyakit jenis HD (Hip Dysplasia), penyakit ini sering dialami oleh hewan peliharaan anjing dengan ukuran tubuh yang agak besar. Yang perlu diperhatikan adalah dari sisi kondisi pinggul yang sebaiknya perlu untuk bisa diperiksa terlebih dahulu sebelum dikawinkan
  • Anjing Labrador rentan terhadap infeksi telinga karena posisi daun telinganya yang "jatuh" dan memperangkap udara lembap di dalam telinga. Pemilik perlu sering-sering memeriksa telinga anjingnya untuk memastikan telinga sehat, tidak bau dan tidak ada kotoran telinga yang menumpuk. Telinga yang sehat harus terlihat bersih dari kotoran dan di dalamnya berwarna merah jambu (hampir putih). Warna merah jambu yang sedikit tua hingga merah, atau banyak ditemui kotoran telinga berwarna coklat merupakan tanda infeksi telinga. Pemilik bisa membersihkan telinga anjing Labrador sekali sehari atau bahkan dua kali sehari, dan perlu berhati-hati agar tidak ada kotoran yang justru masuk ke telinga bagian dalam. Obat tetes telinga yang sesuai bisa ditanyakan ke dokter hewan terdekat. Sebagai pencegahan dan agar sirkulasi udara lancar, pemilik bisa menggunting bulu di pinggir daun telinga dan bulu yang tertutup daun telinga
  • Anjing Labrador sering terlalu banyak makan dan menjadi kegemukan. Soalnya Labrador senang sekali makan enak, mempunyai nafsu makan yang besar, dan senang dimanja. Anjing Labrador yang sehat harus memiliki pinggang (perut) yang langsing dan kencang, bukan gendut dan sama besar dengan bagian dada. Berat badan yang berlebihan menjadi sebab utama penyakit hip dysplasia dan diabetes. Selain itu berat berlebihan bisa menimbulkan risiko penyakit pada masa tua, termasuk di antaranya artritis.
  • Anjing Labrador juga sering menderita kelainan tempurung lutut yang disebut luxating patella.
berikut ini adalah video dari labrador yang terkena HD



Agen Togel Online Terpercaya - Agenlive4d adalah agen togel yang telah terpercaya. Proses deposit dan withdraw dengan layanan yang cepat(dijamin tidak lebih dari 5 menit ). Didukung dengan customer service yang cepat dan ramah. Kepuasan pelanggan merupakan yang paling penting bagi kami.

Ayo Bergabung Bersama Kami Di Agenlive4D
Diskon :
4D : 65%
3D : 59%
2D : 29%


Minimal Deposit 10.000 dan Minimal Withdraw 25.000
Minimal Betting Togel : 1.000
Minimal Betting Casino : 10.000

1 ID anda bisa bermain Togel & Live Casino Langsung,=)
Ayo bergabung bersama kami info lebih lanjut 
PIN BB : 25CC11C8
Read More

Wednesday, June 15, 2016

Fakta dan infomasi tentang SAMOYED

Fakta dan infomasi tentang SAMOYET 


Anjing Samoyed adalah anjing asli dari kutub utara, ia sering di manfaatkan sebagai penarik kereta, seperti halnya dalam suasana natal,anda tentu ingat anjing penarik kereta salju santa Claus. Walaupun Samoyed asli Kutub Utara, tapi bisa dijadikan hewan peliharaan di daerah tropis. Hingga kini Samoyed masih menjadi anjing penghela di daerah kutub.


Suku Nomadik Samoyed di kawasan Timur laut Asia yang pertama kali mengembangkan dan memberi nama Samoyed. Suku penyayang binatang ini memperlakukan si  guguk putih layaknya anggota keluarga. Anjing Samoyed pun menjadi guguk penyayang.

Di tempat asalnya, anjing samoyed sebagai gembala kawanan rusa, selain sebagai penari kereta salju. Pada abad ke-19, Samoyed membantu transportasi pada ekspedisi ilmiah di kawasan Artik dan Antartika. Sebagian dari mereka dibawa ke Eropa dan Amerika. Samoyed veteran ekspedisi dikembangbiakkan. Anak cucunya menyebar ke seluruh penjuru dunia,

Samoyed termasuk trah anjing Medium. Samoyed masih berkerabat denagn Siberian Husky, sama-sama dari kawasan Siberia. Di Kutub utara, Sammy, begitu sebutan lain Samoyed, punya dua tipe: Amerika dan Eropa. 

Tipe Amerika berciri moncong lebih lancip. Sementara itu tipe Eropa bermoncong agak lebih besar.
Ia memiliki karakter kuat, daya tahan tubuh bandel, dan ulet dalam melaksanakan tugas. Sosoknya ningrat, bertemperamen lembut dan manis, serta ramah dan gampang berinteraksi dengan manusia. Sebagai anjing rumahan, ia cukup bersahabat, termasuk denagn anak-anak. Cocok sebagai anjing keluarga. Maklum, Samoyed tidak sangar, bertemperamen sabar dan ramah.


Ciri  dan Cara Merawat Anjing Samoyed
Molncongnya panjang, telinga tegak,Hidung dan pinggiran mata hitam, kontras dengan waran rambutnya yang putih bersih seperti kapas. Warna rambut super putih menjadi salah satu daya tarik.

Samoyed beroto kuat, posturbya seimbang, kakinya serasi dengan bentuk badanbibirnya tipis, aktif dan pintar dan patuh. Tak heran bila mereka jiga dipakai dalam pertunjukan macam sirkus. Juga dikenal ratusan gaya ekspersi’senyum”. Maka sering dijuluki sebagai”Samoyed smile”.

Perawatan: agar tetap tampil cakep, harus dirawat dengan benar. Gunakan sampo whitening setiap kali mandi, mandi tidak terlalu sering cukup 2 minggu sekali. Selesai mandi,rambut harus brenar-benar kering. Kalau tidak kering betul, kulit gampang sakit, jadi merah-merah.

Rambut wajib disisir dan disikat setidaknya 2 kali seminggu, rambut harus bersih.malas merawat, rambut bisa menggumpal dan mengeras. Rambut seperti itu harus digunting, seminggu sekali, harus mengelap rambut Samoyed seminggu sekali dengan tissue bayi. Tisu bisa juga memmutihkan rambut. Sementara kuku dipotong pendek. Gigi dan telinga butuh perawatan rutin.

Meski berasal dari daerah bersalju, Samoyed juga bisa dipelihara didaerah tropis. Tak harus menggunakan AC. Secara bertahap, ia dapat beradaptasi dengan suhu panas. Samoyed dari daerah dingin tak boleh langsung dipelihara tanpa AC.

Untuk bertahan di daerah panas, Samoyed perlu banyak minum. Karenanya air minum harus selalu tersedia. Pasalnya, udara panas akan cepat menguras cadangan air di dalam tubuhnya, kalau sampai kekurangan air atau”kaget panas”, bisa fatal. “Bisa mati mendadak karena heat stroke.

Di daerah panas, rambut tetap bisa tebal, berikanlah minyak jagung secara teratur, bisa juga minyak ikan. Yang penting mengandung omega 3 dan 6. Cara pemakaiannya, kalu bentuknya cair, campurkan langsung pada pakannya, yang kapsul harus dicekokan, vitamin E juga bagus untuk kulit dan rambut.


Proses Depo/WD Cepat, Aman,Terpercaya, WD berapapun pasti 

kami bayar !!!
Promo Bonus 100% Deposit New Member Sportbook
Promo Full Rollingan 0.7% CASINO
Promo Cashback 5 - 10 % Sportbook
Mari bergabung bersama kami di www.chocobet.com
Untuk Informasi Selanjutnya silahkan menghubungi CS 24 jam 

kami
Yahoo Messenger : cs.chocobet@yahoo.com
Line ID : ChocoBet
WeChat ID : ChocoBet
Whatsapp : +855 8586 7230
Blackberry Messenger : 263DA3F4
Livechat : Tersedia di website kami di chocobet303.info

Read More

Monday, June 13, 2016

Labrador Retriever apakah sama dengan Golden Retriever ??


Anjing  Labrador Retriever adalah anjing yang terpopuler dan terbanyak dalam registrasi-nya di Amerika pada saat ini. Mengapa demikian? Bukankah apabila sekilas dilihat mirip dengan anjing kampung? Apakah Labrador adalah "Golden" yang berbulu pendek?

Labrador dan Golden bisa disamakan atau dimiripkan dalam satu dan lain hal, namun kedua jenis ini adalah BERBEDA. Ini bisa dilihat dari standarisasinya. Adapun kemiripan mereka adalah kedua jenis ini termasuk kedalam jenis Retriever dan sangat suka terhadap air. Dan juga mereka adalah anjing keluarga yang sangat handal, mempunyai tempramen yang sangat bagus. Labrador lebih dipilih mungkin karena perawatan bulunya yang jauh lebih mudah dari pada saudaranya  Golden. Pemeliharaannya juga termasuk cukup gampang. Labrador termasuk ke dalam kategori double coated breed atau memiliki 2 lapisan bulu. Lapisan bulu dalamnya (undercoat) yang menjadi pelindung memungkinkan Labrador untuk terjun ke air dingin tanpa merasa kedinginan.

Benarkah Labrador = anjing kampung? Ini tergantung persepsi kita. Apabila ditinjau dari tempat asalnya di Newfoundland, Ya, Labrador adalah anjing kampung DISANA! Tetapi kalau di Indonesia tidak tepat apabila dikatakan demikian. Sebagai contoh, bisakah kita menemukan seekor anjing kampung yang hitam secara keseluruhan tanpa ada bercak putih di bulunya? Dapatkah anjing kampung yang berwarna hitam bila dikawinkan dengan yang berwarna kuning menghasilkan anak yang tanpa belang-belang, hitam polos dan kuning polos? Adakah anjing kampung yang mempunyai struktur seperti Labrador? Sama halnya dengan anjing Kintamani yang merupakan anjing kampung di Bali, Basenji adalah anjing kampung di AFRIKA. Mereka adalah anjing trah yang sudah hidup dan di kembang biakan sedemikian rupa sehingga sudah memiliki suatu pattern atau pola yang melekat kuat dalamnya.

Labrador dipakai oleh pemburu dalam berburu burung dan hewan-hewan kecil lainnya (bukan berburu babi hutan atau hewan besar lainnya ). Biasanya pemburu di Eropa memakai 2 jenis anjing dalam berburu, yaitu COCKER SPANIEL dan LABRADOR. Cocker berfungsi untuk flushing (menyerbu tempat berkumpulnya burung atau hewan lainnya sehingga mereka terbang dan lari dari tempat persembunyiannya). Sehingga memungkinkan pemburu untuk mulai menembaki mereka. Labrador dipakai untuk mengambil hasil buruan yang sudah ditembak, baik di semak-semak ataupun di air dan mengembalikannya kepada sang pemburu (retrieving). Labrador lebih dipakai dalam retrieving karena mempunyai keunggulan yang lebih baik di bandingkan dengan jenis lainnya, yaitu mempunyai soft mouth. Maksudnya adalah dalam mengambil buruannya, mulut labrador demikian lembutnya sehingga tidak akan meninggalkan bekas gigitan pada hewan yang diambil dengan mulutnya.

Dari manakah asal mula Labrador Retriever ini? Siapakah yang mempopulerkan jenis anjing ini?

SEJARAH

Berbeda dengan namanya, Labrador Retriever bukan berasal dari daerah Labrador di Canada, namun berasal dari daerah Newfoundland yang juga terletak di Canada sekitar tahun 1820-an.

Pada tahun 1822, Earl Of Malmesbury II yang pertama kali melihat seekor anjing hitam (black water dog) di Poole Harbour. Karena kekagumannya terhadap anjing ini, kemudian ia membawaya ke Inggris. Ia menyebut mereka ‘Little Newfoundlanders’.

Karena menganggap namanya yang terlalu panjang, Earl Of Malmesburry III, seorang duda yang dengan serius mulai membiakan jenis ini, mengganti namanya menjadi LABRADOR. Lord Malmesburry kemudian memberikan beberapa anjingnya kepada Duke Of Buccleuch dan dari sinilah kemudian Labrador Retriever ini mulai menyebar ke kalangan bangsawan Inggris pada mulanya dan kemudian ke seluruh Inggris dan bahkan keseluruh dunia! Para bangsawan yang terlibat dalam pelestarian Labradors ini selain yang disebutkan diatas antara lain: Lady Jacqueline Barlow, Viscount Knutsford III, Lorna Countess Howe, bahkan Her Majesty Queen Elizabeth II. Sang Ratu Inggris ini sangat menyenangi jenis Labrador ini bahkan sampai mempunyai kennel untuk Labrador dengan nama Sandringham. Kennel Sang Ratu Inggris ini cukup disegani dalam Field Trial, dimana biakkan Sang Ratu ini sangat handal dan beberapa diantaranya telah menyandang gelar FT.Ch. (Field Trial Champions). Fondasi Kennel Sang Ratu ini berasal dari biakan Countess Howe (Banchory Labrador) yang diberikan kepada Alm. King George VI.

Perkembangan Warna & Standarisasi Pada Labrador Retriever

Pada mulanya Labrador yang dikenal hanya Labrador yang berwarna HITAM saja. Apabila dalam proses breeding muncul warna kuning, maka sang breeder tidak akan berani mengakuinya. Bahkan Lorna, Countess Howe pernah mengatakan kepada seorang temannya yang menanyakan Labrador Kuning kepadanya,”Labrador adalah anjing HITAM”. Walaupun pada akhir hayatnya ia berfoto juga dengan Labrador kuning diantara Tim Labrador Hitamnya.

Pada awal abad ke-20, beberapa breeder seperti Keluarga Rasclyffes dan Mrs. Wormald mulai menyukai warna kuning pada Labrador ini dan dengan sengaja membiakkannya. Ini terjadi sebelum Perang Dunia, walaupun mereka tidak diakui untuk beberapa tahun lamanya. Bahkan dalam Crufts Dog Show (Dog Show paling bergengsi di Inggris), seorang assisten juri pernah mencoba untuk menyuruh Mrs. Wormald dengan salah satu dari Knaith Labradors-nya menuju ke ring Golden Retriever, namun ditolak dengan keras olehnya. Labrador kuning pertama yang diregistrasi oleh The Kennel Club (Inggris) adalah Ben Of Hyde pada tahun 1899. Ben adalah cikal-bakal Labrador kuning yang ada sekarang.

Kemudian disekitar tahun 1930-an, Lady Ward dari Chiltonfoliat Labradors, berusaha membiakkan dan membangun warna Liver (Coklat), namun tidak segampang diakui seperti halnya warna kuning. Dan walaupun beberapa breeder membiakkannya dengan sengaja diantara dan setelah kedua Perang Dunia, mereka baru mulai dikenal. Dan hanya pada Standar Labrador yang direvisi pada tahun 1950 kemudian warna Liver/Coklat mulai diakui. Mrs. Mary Roslin Williams adalah juri pertama yang memberikan CC kepada Labrador Coklat betina milik Mrs. Pauling, Ch. Cookridge Tango, Champion Labrador Coklat yang pertama.

Labrador Retriever di Inggris pernah hampir terpecah menjadi 2 varieties, Hitam dan Kuning pada tahun 1925, warna coklat sudah ada waktu itu namun belum diakui. Labrador kuning sempat memiliki standarisasi tersendiri dan Klub sendiri pula. Untunglah kedua warna ini tidak jadi terpisah dan standarisasi untuk warna hitamlah yang dipergunakan dan kemudian disempurnakan kembali pada tahun 1950, dimana pada revisi ini warna coklat sudah diakui. Standarisasi Labrador ini sudah beberapa kali mengalami perubahan. Revisi atau perubahan yang terakhir dilakukan pada tanggal 24 Juni 1987 di Jerusalem. Standarisasi inilah yang dipakai dan dikenal oleh FCI dan berlaku di negara-negara anggotanya di seluruh dunia, kecuali bila ditentukan lain oleh Breed Club di negara bersangkutan.

Walaupun dalam rating-nya Labrador (sama seperti Golden Retriever) adalah termasuk kedalam kategori â€Å“Excellent Watch Dog”, namun ia bukanlah Guard Dog. Maksudnya disini adalah walaupun ia bisa menggonggong jika ada orang asing, tetapi kita tidak bisa mengharapkannya untuk menyerang orang. Apabila anda ingin anjing yang bisa menjaga properti anda, maka Labrador bukanlah anjing yang cocok untuk anda. Anda harus mencari anjing penjaga (Guard Dog). Walaupun pernah ada kabar yang mengatakan bahwa Labrador menyerang orang untuk melindungi jiwa tuannya yang dalam keadaan bahaya.

Keunggulan-keunggulan Labrador

- Tempramennya yang sangat luar biasa baik

- Gundog yang istimewa

- Anjing keluarga yang sangat baik

- Sangat baik dan dapat dipercaya terhadap anak-anak kecil.

- Retriever yang istimewa

- Lebih disenangi sebagai guide dog (anjing penuntun) untuk orang-orang cacat.

- Gampang / mudah untuk dilatih

-Bila disosialisasikan dari awal, akan bisa digabung bersama dengan hewan peliharaan lainnya, seperti: kucing dan bahkan hamster

- Perawatan bulu yang relatif lebih mudah

- Punya insting natural yang kuat untuk menyenangkan hati majikannya

- Sangat mencintai majikannya dan juga keluarga majikannya

Jangka Waktu Hidup

Diperkirakan dapat hidup sampai 15 tahun.

Size/Ukuran

Ukuran ideal bagi dari withers (bagian tertinggi dari punggung) ke kaki: 

anjing jantan adalah: 56-57 cm (22-22 1/2 in) 

anjing betina adalah: 54½ -56 cm (21 1/2 - 22 in)

Coat/Bulu

Memiliki bulu yang sangat tebal dan lebat, tidak berombak ataupun feathering dengan undercoat yang tahan terhadap segala cuaca. Warna Labrador yang diakui sampai saat ini adalah: hitam, kuning dan coklat. Sedikit marking / spot putih pada dada diijinkan.

Karakter

Sangat pintar dan memiliki insting bekerja secara natural membuat Labrador ini hampir sempurna sebagai gundog. Walaupun sangat periang dan agak bawel pada masa kecilnya, anjing jenis ini adalah anjing yang sangat bersahabat, ingin bekerja untuk menyenangkan tuannya, patuh, gampang bersosialisasi, penuh kasih sayang, mudah menyesuaikan diri, bijaksana, pengertian, setia, sangat mudah untuk dilatih, mempunyai hubungan yang sangat dekat dengan pemiliknya, suka bermain, dapat menjadi teman yang baik untuk anak-anak kecil, memiliki hidung yang sangat baik dalam melacak.

Yang harus lebih diperhatikan dari Labrador ini adalah dalam masalah makan. Labrador mempunyai kecenderungan untuk makan terus, apabila tidak dikontrol, akan menyebabkan kegemukan dan dalam jangka panjang akan merusak strukturnya. Pernah dilaporkan bahwa seekor Labrador sanggup menghabiskan Dog Food sebanyak 15 kg dalam waktu 1 hari. Oleh sebab itu penting sekali bagi pemilik Labrador untuk memberikan takaran makanan yang sepantasnya.

Labrador matang dalam waktu yang cukup lambat, baik secara mental maupun secara fisik.

Latihan Yang Diperlukan

Labrador adalah anjing yang sangat pintar, oleh sebab itu tidak sulit untuk melatihnya, karena ia belajar dengan cepat dan suka untuk bekerja untuk pelatih / majikannya. Walaupun memiliki tubuh yang cukup besar, seekor Labrador Retriever hanya membutuhkan latihan dalam taraf sedang-sedang saja. Minimal satu jam sehari lari bebas di lapangan terbuka. Oleh karena sifat alamiahnya sebagai anjing Retriever, kita bisa memanfaatkan sifatnya ini dalam latihan, dengan cara mengajaknya bermain lempar bola. Apabila ia sudah terlatih, ia akan dengan cepat bias mengembalikan bola yang sudah dilemparkan kepada anda. Labrador sangat tergila-gila dengan air dan retrieving.

Grooming

Perawatan bulu untuk Labrador Retriever sangat mudah. Cukup dengan menyikatan bulunya secara rutin seminggu sekali akan menyebabkan bulu dalam kondisi yang baik. Berikan perhatian yang lebih pada saat ganti bulu.

Klasifikasi

Sporting Group / Retrievers / GunDog (FCI Group 8) Diakui oleh: AKC (Amerika), FCI (Badan Kinologi Dunia), ANKC (Australia), CKC (Kanada), KC (The Kennel Club – Inggris), KUSA.

Labrador Retriever memiliki 2 tipe utama, yaitu tipe Eropa/Inggris (British/European Type) dan Tipe Amerika (American Type). Perbedaan kedua tipe ini tidaklah terlalu banyak.

Secara sekilas, tipe Amerika lebih tinggi sedikit (1 atau 2 inch), lebih ramping dibanding tipe Eropa, namun memiliki langkah yang lebih bagus dibandingkan dengan tipe Eropa. Tipe Eropa lebih pendek, lebih kekar dan kokoh, lebih lebar, dan memiliki kepala yang lebih bagus dan besar. Pendek kata, lebih kelihatan â€Å“sangar” dibandingkan dengan tipe Amerika. Yang akan dibahas disini adalah Tipe Eropa/Inggris saja, sebab Indonesia memakai sistem standarisasi menurut FCI, dan FCI memakai standarisasi versi Eropa. Untuk Standarisasi Tipe Amerika, bisa dilihat di website American Kennel Club (AKC).

Standarisasi Labrador Retriever menurut FCI

(FCI Standart No. 122/29.01.1999/GB)

Tgl. 24.06.1987 di Jerusalem

Penampilan Umum / General Appearance:

Bertubuh kuat dan kekar; proporsional (compact); sangat aktif; tengkorak yang lebar; dada yang lebar dan dalam; rusuk yang lebar; bagian pinggang lebar dan kuat sampai pada bagian belakang.

Behaviour / Temprament:

Mempunyai tempramen yang bagus, sangat tangkas/cekatan, mempunyai daya penciuman yang istimewa, mempunyai gigitan yang sangat lembut, sangat menyukai air. Gampang beradaptasi, teman yang sangat setia. Pintar, mudah untuk dilatih, dengan keinginan yang kuat untuk menyenangkan majikannya. Mempunyai sifat alamiah yang sangat baik, dengan tidak ada sedikitpun sifat aggresif dan sifat pemalu yang tidak semestinya.

Kepala:

Tengkorak: lebar, bersih dengan kedua pipi yang tidak kelihatan tembem (fleshy cheeks)

Stop: Jelas terlihat.

Hidung: lebar dan cuping hidung terbentuk dengan baik.

Moncong: kuat / kokoh, tidak lancip / runcing.

Rahang/Gigi: Rahang dengan panjang yang medium, rahang dan gigi kuat, dengan gigitan menggunting yang sempurna (scissor bite), teratur dan lengkap, yaitu gigi atas menangkup rapat didepan gigi bawah dan tertanam baik di kedua rahangnya

Mata: berukuran medium, menyiratkan intelegensia & tempramen yang bagus. Berwarna coklat atau hazel.

Telinga: tidak besar atau berat, tergantung dekat dengan kepala dan sedikit jauh ke belakang.

Leher:

Bersih, kuat dan berotot, ditopang oleh bahu yang baik.

Badan:

Punggung : Topline lurus.

Pinggang : Lebar, pendek dan kuat

Dada : mempunyai lebar dan kedalaman yang baik, dengan rusuk yang mengembang dengan baik.

Ekor:

Ciri khas istimewa pada Labrador ini adalah memiliki ‘Otter Tail’, sangat tebal pada pangkalnya, secara perlahan mengecil pada ujungnya, dengan panjang yang medium, bebas dari bulu-bulu halus (feathering), tetapi tertutup dengan padat/tebal seluruhnya dengan bulu yang pendek, tebal dan padat sehingga memberikan kesan bulat, itulah yang dimaksud dengan Otter tail. Ekor bisa terangkat lebih tinggi dari topline, namun tidak boleh melengkung di belakangnya.

Bagian Depan:

Kaki bagian depan mempunyai tulang yang cukup baik dan lurus dari siku sampai ke tanah bila dilihat dari depan ataupun samping. Bahu panjang dan sloping (menurun).

Bagian Belakang:

Terbentuk dengan baik, tidak ‘menurun’ (sloping) ke ekor. ‘Stifle’ / lekukan sisi depan paha terbentuk dengan baik. Kaki bulat dan kompak, jari kaki melengkung dengan baik dan telapak kaki terbentuk dengan baik. Siku belakang (hock) menumpu dengan baik, lurus bila dilihat dari belakang, tidak bengkok ke dalam maupun ke luar. Siku yang bengkok ke dalam (cow hock) sangat tidak disukai.

Gait / Movement:

Langkah bebas. Lurus dan benar jika dilihat dari depan dan belakang.

Bulu & Warna:

Bulu merupakan ciri khas istimewa dari jenis ini yang: pendek, padat/tebal/lebat tanpa gelombang/ombak (wavy) ataupun berbulu halus (feathering), memberikan rasa sedikit kasar ketika disentuh, dan undercoat yang tahan segala cuaca.

Warna hitam pekat, kuning dan coklat. Warna kuning dimulai dari cream muda (light cream) sampai ke warna red fox (warna keemasan sepeti pada rubah).

Size / Ukuran:

Ukuran ideal bagi dari withers (bagian tertinggi dari punggung) ke kaki:

anjing jantan adalah: 56-57 cm (22-22½ ins)

anjing betina adalah: 54 -56 cm (21½ - 22 ins)

Labrador FACTS



Proses Depo/WD Cepat, Aman,Terpercaya, WD berapapun pasti kami bayar !!!
Promo Bonus 100% Deposit New Member Sportbook
Promo Full Rollingan 0.7% CASINO
Promo Cashback 5 - 10 % Sportbook
Mari bergabung bersama kami di www.chocobet.com
Untuk Informasi Selanjutnya silahkan menghubungi CS 24 jam kami
Yahoo Messenger : cs.chocobet@yahoo.com
Line ID : ChocoBet
WeChat ID : ChocoBet
Whatsapp : +855 8586 7230
Blackberry Messenger : 263DA3F4
Livechat : Tersedia di website kami di chocobet303.info
Read More

Saturday, June 11, 2016

Fakta Tentang Anjing Golden Retriever



Fakta Tentang Anjing Golden Retriever :

  • Golden Retriever merupakan anjing paling populer nomer 3 di Amerika setelah German Shepherd Dog & Labrador Retriever.
  • Pertama kali dibiakkan pada tahun 1800-an di Scotlandia oleh Lord Tweedmouth.
  • Golden termasuk dalam ukuran medium.
  • Anjing Golden merupakan persilangan dari anjing jenis English Water Spaniel dengan Wavy-Coated Retriever.
  • Anjing Golden diciptakan dengan "gigitan lemah" (Soft Mouths) yang tujuannya untuk membawa binatang hasil buruan, binatang hasil buruan yang dibawa menggunakan mulutnya tidak boleh tergigit atau rusak akibat gigi anjing Golden.
  • Anjing Golden diciptakan juga untuk berenang, kibasan ekornya digunakan sebagai dayung untuk membuatnya dapat bergerak pada air.
  • Anjing Golden termasuk dalam anjing yang memiliki intelegensia yang tinggi, seperti anjing Collie, Poodle & German Shepherd Dog.
  • Anjing Golden akan mengalami rontok bulu (pergantian bulu) sebanyak 2 kali dalam setahun.
  • Anjing Golden umumnya sangat ramah terhadap orang lain, termasuk pada pencuri. Sebaiknya tidak dijadikan sebagai anjing penjaga.
  • Anjing Golden cocok dijadikan anjing keluarga.
  • Anjing Golden membutuhkan halaman yang luas untuk beraktifitas. Jika anda tidak memiliki halaman yang luas, anda harus rajin membawa anjing Golden anda untuk keluar rumah agar ia dapat beraktifitas.
  • Masa hidup anjing Golden berkisar 10 - 15 tahun

this is fact of golden video :)




Agen Togel Online Terpercaya - Agenlive4d adalah agen togel yang telah terpercaya. Proses deposit dan withdraw dengan layanan yang cepat(dijamin tidak lebih dari 5 menit ). Didukung dengan customer service yang cepat dan ramah. Kepuasan pelanggan merupakan yang paling penting bagi kami.

Ayo Bergabung Bersama Kami Di Agenlive4D
Diskon :
4D : 65%
3D : 59%
2D : 29%


Minimal Deposit 10.000 dan Minimal Withdraw 25.000
Minimal Betting Togel : 1.000
Minimal Betting Casino : 10.000

1 ID anda bisa bermain Togel & Live Casino Langsung,=)
Ayo bergabung bersama kami info lebih lanjut 
PIN BB : 25CC11C8
YM : cs.agenlvie4d
atau bisa langsung ke livechat www.agenlive4d.com
Read More

Thursday, June 9, 2016

Fakta dan Informasi Lengkap Tentang Anjing Beagle


Beagle adalah jenis anjing yang telah ada di Inggris Raya sejak awal hingga pertengahan tahun 1500-an, dan digunakan untuk berburu kelinci dan marmut. Pada saat itu, anjing Beagle jauh lebih kecil ukurannya dibandingkan anjing Beagle standar saat ini. Saking mungilnya ukuran anjing ini, mereka diberi nama Pocket Beagle di abad ke-16, karena mereka cukup kecil untuk dimasukkan ke dalam saku dan tingginya kurang dari 25 cm.


Sekarang, anjing Beagle dikenal sebagai salah satu ras anjing paling populer. Yang pertama kali melejitkan popularitas anjing keluarga yang ramah ini adalah kartun “Snoopy” di tahun 1950-an. Sejak saat itu, anjing Beagle menjadi salah satu anjing klasik Amerika.



Beagle adalah jenis anjing pemburu terkecil, tergolong secara khusus ke dalam keluarga anjing yang dikenal sebagai Scent Hounds.

Tinggi – 33 – 40.6 cm

Berat – 9 – 10 kg (dewasa, betina) dan 10 – 11 kg (dewasa, jantan)

Keseluruhan – Trah anjing Beagle memiliki penampilan yang cukup mirip dengan anjing Foxhound kecil. Beagle memiliki telinga floppy (terkulai) yang besar. Warna matanya biasanya terdiri atas coklat tua, coklat muda, dan cokelat. Ekor Beagle panjang, kokoh, dan kuat. Beagle memiliki tubuh berotot kecil dengan dada yang mendalam.

Bulu – Beagle memiliki bulu pendek tahan air yang membutuhkan perawatan minimal. Jenis anjing ini memiliki bulu dengan variasi belang besar yang acak dan biasanya berwarna tan cerah, cokelat medium, putih, dan hitam.


Meskipun anjing Beagle adalah jenis anjing kecil, tidak berarti bahwa mereka hanya memerlukan sedikit olahraga. Beagle adalah jenis anjing yang cukup aktif (untuk ukuran mereka) yang setidaknya harus diajak berjalan kaki selama 30 menit untuk mengeluarkan kelebihan energi mereka. Masalah bisa terjadi bila anjing Beagle tidak mendapat jatah olahraga yang cukup, seperti kelebihan berat badan dan gelisah. Jadi pastikan untuk mengajak Beagle Anda berjalan-jalan setiap hari.

Terlepas dari kenyataan bahwa anjing Beagle adalah anjing yang cerdas, mereka adalah hewan yang cukup sulit untuk dilatih. Meski kecerdasan dan pelatihan selalu dianggap sebagai hal yang bisa berjalan beriringan, nyatanya hal itu tidak selalu benar. Beagle digolongkan sebagai anjing yang sulit untuk dilatih karena mereka adalah peranakan anjing yang sangat independen.

Melatih anjing Beagle tentang perintah-perintah tertentu harus dimulai sejak usia dini, yakni ketika mereka masih berupa puppy, atau anak anjing. Beberapa masalah perilaku umum yang sering terjadi pada anjing Beagle antara lain lolongan berlebihan, menggali tanah, dan salah dalam mengikuti bebauan dari hidungnya. Karena masalah-masalah tersebut tergolong alami pada anjing Beagle, maka ada begitu banyak hal yang dapat Anda lakukan untuk mencegah masalah-masalah tersebut.

Apa yang membuat Beagle menjadi anjing yang spesial adalah karena kepribadian dan temperamen mereka. Beagle adalah anjing yag ramah, manis, dan penuh perhatian. Trah anjing ini bisa menjadi hewan peliharaan keluarga yang luar biasa karena mereka sangat toleran dan penuh kasih kepada anak-anak. Karena temperamen Beagle yang baik, mereka bisa menjadi sahabat yang sempurna untuk manusia maupun anjing lain. Hal utama yang perlu diingat ketika Anda juga memiliki hewan peliharaan lainnya di sekitar rumah bersama Beagle adalah bahwa anjing ini bisa saja mengejar beberapa jenis hewan kecil karena mereka awalnya dikembangkan sebagai anjing pemburu.


Anjing Beagle umumnya bisa hidup sehat dan panjang umur. Rentang hidup normal untuk anjing jenis ini adalah 12 sampai 15 tahun. Seperti kebanyakan anjing ras ini, mereka memiliki beberapa risiko kesehatan herediter. Beberapa masalah kesehatan yang umum terjadi pada anjing Beagle antara lain displasia pinggul, epilepsi, glaukoma, penyakit cakram intervertebralis, dan hipotiroidisme.

Untuk Anda yang mencari jenis anjing yang bisa bersahabat dengan anak-anak dan atau anjing pendamping yang setia, maka Beagle adalah anjing yang sedang Anda cari.


nih ada video Beagle yang smart nih guys, cekidot





Proses Depo/WD Cepat, Aman,Terpercaya, WD berapapun pasti kami bayar !!!
Promo Bonus 100% Deposit New Member Sportbook
Promo Full Rollingan 0.7% CASINO
Promo Cashback 5 - 10 % Sportbook
Mari bergabung bersama kami di www.chocobet.com
Untuk Informasi Selanjutnya silahkan menghubungi CS 24 jam kami
Yahoo Messenger : cs.chocobet@yahoo.com
Line ID : ChocoBet
WeChat ID : ChocoBet
Whatsapp : +855 8586 7230
Blackberry Messenger : 263DA3F4
Livechat : Tersedia di website kami di www.chocobet.com


Read More

Mengulas perawatan dan karakter pembroke welsh corgi

Asal dari pembroke welsh corgi tidak jelas, ada yang mengatakan pembroke welsh corgi adalah keturunan anjing gembala jenis vallhaund dari Swedia, yang dibawa ke Welsh oleh orang-orang Viking pada abad 9-10. Ada yang berpendapat bahwa pembroke welsh corgi merupakan anjing bawaan orang-orang Flandaria yang datang ke Welsh pada abad ke-12.

Sejarah keberadaan pembroke welsh corgi begitu rancu sehingga muncul cerita bahwa anjing jenis ini dulunya melarikan diri dari sarang peri dan kurcaci. Dikisahkan bahwa pada zaman dahulu, ada dua orang anak yang menemukan dua ekor pembroke welsh corgi yang mereka sangka adalah anak musang. Mereka membawa hewan-hewan itu pulang dan sesampainya di rumah, orang tua mereka memastikan bahwa kedua hewan itu adalah anjing, dan merupakan hadiah dari peri-peri.

Sejak dulu, pembroke welsh corgi dipercaya sebagai anjing penggembala. Ketangkasan, kecepatan, dan kecerdasannya membuat mereka mampu melakukan tugas ini dengan sangat baik. Klub Pecinta Anjing di Inggris menyatakan bahwa corgi merupakan anjing turunan murni pada tahun 1920-an. Pembroke welsh corgi pertama dipamerkan di Amerika pada tahun 1936.


Dikenal dua ragam anjing welsh corgi, yaitu pembroke dan cardigan. Bentuk dan karakter keduanya bisa dikatakan sama, namun yang secara signifikan membedakan adalah ekornya. Sementara cardigan berekor panjang, corgi terlahir tanpa ekor.

Pembroke welsh corgi memiliki tubuh dan kaki pendek. Bentuk kepalanya menyerupai kepala musang. Kedua matanya yang berwarna gelap berbentuk oval. Daun telinganya berbentuk segitiga tajam dan tegak berdiri. Pada umumnya, tinggi tubuh corgi adalah 25-30cm dari tanah hingga bahu, serta memiliki berat badan tidak lebih dari 15kg.

Pembroke welsh corgi bermantel ganda dengan panjang lapisan luar yang beragam. Mereka tahan hidup dalam cuaca dingin maupun panas.

Variasi warna-warna anjing pembroke welsh corgi adalah kemerahan, ujung bulu hitam, putih atau krem cerah, tiga warna (merah, hitam, cokelat), dan kaki, dada, leher, perut, moncong berwarna putih.


Pembroke welsh corgi termasuk anjing yang cerewet, mereka gemar mengungkapkan segala perasaannya lewat gonggongan. Anjing jenis ini mudah curiga pada orang yang tidak mereka kenal. Anjing pembroke welsh corgi, yang juga sering disebut pems ini, termasuk anjing cerdas, gesit, senang belajar hal baru, serta menjadi teman bermain menyenangkan untuk anak-anak.


Puppy anjing pembroke welsh corgi idealnya diberi makan 4 kali sehari. Pemberiannya diberikan pada pagi, siang, sore, malam sekitar jam 10. Untuk anjing pembroke welsh corgi dewasa, disarankan memberikan ¾-1,5 gelas sehari yang dibagi menjadi dua kali pemberian. Perlu diingat bahwa banyaknya aktivitas dan metabolisme anjing Anda turut memengaruhi kebutuan asupan makanannya.

Makanan anjing yang kering cocok diberikan untuk corgi. Jangan memasukkan tulang ke dalam menu makan mereka, karena akan menyebabkan gangguan usus. Pembroke welsh corgi juga tidak bisa mencerna telur mentah dan susu.

Anjing pembroke welsh corgi memerlukan asupan banyak protein tinggi yang bisa didapat dari daging segar. Selain itu kandungan minyak omega 3 juga menjadi tambahan baik untuk menjaga staminanya. ( baca: menu makanan yang penting untuk anjing anda )

Pembroke welsh corgi termasuk anjing yang gemar makan. Anda perlu mengawasi jumlah makanan yang dikonsumsinya.


Dengan energi besar dan sifat mendasarnya untuk menggonggong, pembroke welsh corgi kurang cocok tinggal di apartemen atau perumahan dengan jarak rumah berdekatan, serta membutuhkan ruang gerak yang luas. Mereka tidak bisa dibiarkan tinggal di luar rumah. Anjing jenis ini harus berada di tengah-tengah keluarga di dalam rumah.

Anda bisa memelihara pembroke welsh corgi di perkotaan maupun pedesaan, dalam kondisi cuaca dingin maupun panas. ( baca: semua hal tentang kandang anjing )


Untuk menyalurkan energi dan menjaga berat badannya, pembroke welsh corgi membutuhkan banyak olahraga dan aktivitas. Ajaklah anjing Anda berjalan-jalan keluar rumah setiap hari selama kira-kira 15 menit.

Anjing jenis pembroke welsh corgi jarang terjangkit penyakit. Namun ada beberapa penyakit yang biasa diderita ras anjing ini. Penyakit anjing tersebut antara lain atrofi retina, glaukoma dan masalah sendi pinggul (hip dysplasia).

Pembroke welsh corgi termasuk mudah perawatannya. Karena bulu-bulu mereka banyak rontok, diperlukan penyisiran setidaknya satu kali dalam seminggu dan hanya mandikan saat benar-benar diperlukan saja. Kuku-kuku pembroke welsh corgi perlu dipangkas sekali atau dua kali dalam sebulan.

Jangan lupa untuk menjaga kebersihan telinganya. Periksa dan bersihkan seminggu sekali. Jika tercium bau tak sedap atau terlihat kemerahan, kemungkinan telinganya terserang infeksi. Periksakan ke dokter hewan jika perlu. Bersihkan bagian daun telinganya dengan kapas dan cairan pembersih khusus secara hati-hati. Jangan memasukkan apa pun ke dalam lubang telinganya.

Dengan pemberian porsi yang bijak, makanan bisa menjadi motivasi jitu dalam melatih pembroke welsh corgi Anda. Berikan sedikit kudapan setiap kali mereka berhasil melakukan tugas sebagai imbalan.

Pembrok welsh corgi perlu dilatih untuk tidak melompat dari dan ke tempat-tempat yang cukup tinggi bagi mereka. Proporsi tubuh mereka tidak cocok untuk melakukan gerakan melompat terlalu tinggi karena akan mencederai tulang punggung atau kaki mereka.

Ajari anjing untuk menghormati Anda. Corgi mudah dilatih, namun memiliki pendirian yang kuat. Pelatihan perlu dilakukan sejak mereka kecil untuk mendidik mereka bahwa Anda adalah pemimpin mereka, dan bukan sebaliknya.

Ajaklah pembroke welsh corgi Anda bertemu dengan banyak orang, mereka adalah tipe anjing yang merasa nyaman berada di antara manusia.


Video Corgi :D 




Proses Depo/WD Cepat, Aman,Terpercaya, WD berapapun pasti kami bayar !!!
Promo Bonus 100% Deposit New Member Sportbook
Promo Full Rollingan 0.7% CASINO
Promo Cashback 5 - 10 % Sportbook
Mari bergabung bersama kami di www.chocobet.com
Untuk Informasi Selanjutnya silahkan menghubungi CS 24 jam kami
Yahoo Messenger : cs.chocobet@yahoo.com
Line ID : ChocoBet
WeChat ID : ChocoBet
Whatsapp : +855 8586 7230
Blackberry Messenger : 263DA3F4
Livechat : Tersedia di website kami di www.chocobet.com
Read More

Monday, June 6, 2016

Daftar Peringkat 10 Anjing Terpintar di Dunia



Inilah daftar peringkat 10 anjing terpintar di dunia yang disusun berdasarkan buku The Intelligence of Dogs yang ditulis oleh Stanley Coren, seorang ahli psikologi saraf dan professor di Universitas British Columbia di Vancouver, Canada. Beliau telah melakukan penelitian terhadap lebih dari 100 anjing ras dan didukung oleh evaluasi dari 200 ahli dan pelatih anjing terkemuka di dunia.

Menurut Coren, ada tiga parameter atau aspek untuk menyatakan seekor anjing pintar yaitu faktor kecerdasan alami, tingkat adaptasi dan kemampuan untuk belajar dari manusia. Tentu saja, daftar dibawah ini bisa menuai pro dan kontra di masyarakat, tetapi tidak ada salahnya untuk mengetahui anjing mana saja yang dianggap terpintar di dunia selain anjing yang termahal.



Anjing ini dulu digunakan sebagai gembala untuk menggiring ternak lembu melalui jalan jauh yang bergelombang. Pada abad ke-19 seorang peternak lembu di negara bagian New South Wales, melakukan kawin silang anjing ini dengan jenis aning lain sehingga menghasilkan anjing Halls Heeler dan kemudian berkembang menjadi dua jenis anjing ras modern. Anjing ini mempunyai ukuran menengah dan berbule pendek yang biasanya berwarna coklat atau hitam.
Karakter dan sifat anjing sangatlah unik karena termasuk anjing yang aktif, berpikir cepat dan cenderung mandiri. Anjing ini sangat mudah dilatih jika latihannya menarik dan menantang seperti menggiring ternak lain. Anjing jenis ini sangat patuh atau loyal terhadap tuannya termasuk mempunyai sifat sebagai pelindung keluarga dan harta tuannya.


Termasuk berukuran sedang, anjing asal Jerman ini dulu digunakan untuk menggiring ternak dan menarik keranjang yang berisikan daging sapi dan produk hasil pertanian. Sekarang anjing ini sering digunakan sebagai hewan pelacak oleh polisi dan militer. Karakter anjing ini adalah percaya diri, cenderung merespon sesuatu dengan diam dan menunggu (wait and see). Anjing ini sangat bagus sebagai anjing keluarga dan penjaga rumah karena mempunyai adaptasi dan kemauan yang keras untuk bekerja.


Anjing yang berasal dari Perancis ini, dulu hanya dimiliki oleh bangsawan dan kalangan ningrat yang dijadikan hewan hiasan untuk menarik perhatian orang. Anjing ini memang terlihat lucu karena mempunyai kepala berukuran kecil dengan telinga bulat dan besar. Mocongnya termasuk kecil dan sedikit melengkung ke arah hidung dengan mata berwarna gelap dan ekor panjang berburu melengkung keatas.

Anjing yang mempunyai tinggi antara 8 sampai 11 inchi ini termasuk hewan sangat cerdas yang dapat dilatih dengan cepat terutama trik-trik terbaru. Anjing ini dapat bersosialisasi dengan baik dengan anak-anak dan orang asing termasuk dengan anjing jenis lain karena mempunyai karakter atau sifat periang, ramah dan suka bertualang.


Termasuk jenis gun dog, anjing ini merupakan salah satu anjing yang dilatih untuk membantu pemburu untuk melacak dan mengutip hasil buruan. Anjing ini terkenal pintar, energetic dan suka bersahabat dengan manusia dewasa dan anak-anak karena mempunyai perilaku dan temperamen yang baik. Anjing ini banyak dikembangbiakkan di negara Australia, Selandia Baru, Inggris Raya, Kanada dan Amerika Serikat.
Anjing ini sekarang sering dilatih untuk membantu menuntun orang buta dan mengidap autis. Selain sebagai anjing untuk terapi kesehatan, Labrador juga sering digunakan membantu aparat hokum untuk melakukan perkerjaan melacak atau mendeteksi sesuatu hal.


Sebagai anjing ras berasal dari Skotlandia, anjing ini termasuk berukuran kecil dan sedang yang mempunyai variasi warna pada bulunya yang lebat sehingga mempunyai penampilan yang lucu. Sifat anjing ini cenderung vokal, energetik, riang dan mau bekerja keras karena memang dulu dikembangbiakkan untuk menggiring dan melindungi sapi. Anjing sangat loyal dan mencintai keluarga tuannya walaupun cenderung galak dengan orang asing. Tapi anjing ini dapat dilatih dengan cepat sejak usia dini terutama untuk melompat dan mengejar sesuatu benda.


Anjing asal jerman ini diketahui sebagai hewan yang sangat pintar, berhati-hati dan sangat patuh terhadap tuannya sehingga dulu digunakan sebagai anjing penjaga dan membantu polisi. Anjing berukuran sedang ini sangat atletis yang mempunyai kekuatan dan ketahan fisik yang bagus. Doberman termasuk anjing terpintar di dunia dinilai dari aspek kecepatan belajar, memecahkan masalah dan berkomunikasi dengan manusia. Walaupun demikian, Doberman dianggap sebagai binatang yang agresif dan ganas untuk itu diperlukan latihan lebih lanjut untuk mengikuti perintah manusia.


Anjing ras ini memiliki ukuran cukup lebar dan besar yang dulu digunakan sebagai gun dog atau anjing yang membantu pemburu. Karakter anjing secara alami suka berenang dan bermain di air dan sangat mudah dilatih. Anjing ini mempunyai kecerdasan adaptif dimana pada musim dingin mempunyai bulu sangat lebat dan tebal dan bisa bertualang di luar rumah. Pada musim panas, bulunya akan rontok mengikuti kondisi temperatur lingkungan. Anjing ini memang cocok sebagai binatang peliharaan keluarga karena sifatnya yang cenderung sabar dan ramah terhadap anak-anak dan orang asing. Namun karena sifatnya itu, anjing ini tidak cocok sebagai anjing penjaga.


Berasal dari negara jerman dan termasuk jenis anjing ras baru dan mulai dikenal sejak awal abad ke-19, binatang ini dulunya dilatih untuk menggiring domba. Karena mempunyai kekuatan yang cukup baik, kecerdasan, kepatuhan pada manusia dan mudah dilatih, anjing ini sering digunakan untuk membantu beberapa pekerjaan manusia terutama untuk membantu polisi, militer dan tim SAR. Anjing ini merupakan jenis anjing kedua terpopuler di Amerika Serikat. Kecerdasan anjing ini termasuk diatas rata-rata karena mempunyai kemampuan cepat belajar setelah diajari dengan 5 kali pengulangan oleh instrukturnya.


Anjing yang berasal dari Jerman ini dikenal smart, aktif dan suka bermain dengan air. Jika dilatih dengan baik anjing ini mempunyai banyak skill dalam beberapa olahraga anjing seperti kepatuhan, keuletan, melacak dan menggiring hewan lain. Karakterisitik anjing ini adalah bulunya yang berwarna keriting dan warna bulunya cenderung putih, hitam dan coklat dengan ekor pendek untuk betina dan panjang untuk ekor.


Anjing ini dulu dikembangbiakkan sebagai anjing penggiring ternak seperti domba di perbatasan Inggris dan Skotlandia. Anjing ini terkenal pintar, atletis, energetic dan akrobatik sehingga mampu melakukan hampir semua olahraga anjing. Digolongkan sebagai anjing paling pintar di dunia karena mampu mengenal lebih dari seribu kata, hewan ini harus terus dilatih dengan latihan fisik dan stimulasi mental jika tidak anjing cenderung seperti hewan yang mempunyai sakit saraf dan bisa sangat berbahaya bagi anak-anak dan binatang lain.

Nah ini ada video guguk Collie Yang lucu dan pinter bener nih 
cekdiot yahh :D




Proses Depo/WD Cepat, Aman,Terpercaya, WD berapapun pasti kami bayar !!!
Promo Bonus 100% Deposit New Member Sportbook
Promo Full Rollingan 0.7% CASINO
Promo Cashback 5 - 10 % Sportbook
Mari bergabung bersama kami di www.chocobet.com
Untuk Informasi Selanjutnya silahkan menghubungi CS 24 jam 

kami
Yahoo Messenger : cs.chocobet@yahoo.com
Line ID : ChocoBet
WeChat ID : ChocoBet
Whatsapp : +855 8586 7230
Blackberry Messenger : 263DA3F4
Livechat : Tersedia di website kami di www.chocobet.com
Read More

Sample Text

sagapoker
dewa168
rajavip
pokerceria
agenlive4d
chocobet
surgacasino
pokermu